Code Bagaikan Sel Makhluk Hidup

Membayangkan judul artikel diatas mungkin akan banyak yang bertanya. Kenapa pengandaian itu bisa terjadi ? Disini kita akan belajar bersama logika kenapa saya bisa mengandaikan seperti itu. Pada artikel sebelumnya kita sudah membahas struktur yang membangun sebuah template suatu blog/website. Dari sana mungkin logika agan sudah terbayang bagaimana cara saya kenapa bisa mengutaraan pengandaian diatas.

Agar logika kita nyampai kesana, saya ambil sebuah code dari header sebuah web misalkan height: 100px. Bisa kita katakan height: 100px ini merupakan sebuah sel yang membangun header. Coba kita hilangkan code tersebut dan lihat apakah yang akan terjadi ? Pastinya header akan berbeda bentuk dari biasanya. Dari pengandaian itulah saya mulai menyadari bahwa sebuah website bagaikan makhluk hidup. Dan mulai saat itu juga saya mulai mengakui bahwa blog atau website adalah teman atau bahkan anak saya yang harus saya jaga, saya rawat dan saya besarkan.

Mungkin sahabat blogger kurang sependapat dengan saya dan mengatakan bahwa tidak benar bahwa code itu dianggap sel. Namun inilah pendapat saya, jika kalian mempunyai pendapat yang berbeda ya itu terserah anda.

Mepercantik blog

Kalau dikaitkan dengan pengaindaian diatas berarti ketika kita melakukan pembenahan terhadap blog kita. Maka sama halnya dengan kita me-make up blog kita agar tampil canik :)

Mengedit struktur blog

Kalau mengedit struktur blog bisa kita ibaratkan, kita sedang melakukan operasi pada kerangka blog kita yang yang msih kuran (cacat). Seperti halnya makhluk hidup misalkan tangan kita patah, maka harus dilakukan penyembuhan kan ? Itulah logika yang saya yakini selama ini.

Kesimpulan

Jadikan blog kita seperti sahabat ataupun anak kita sendiri. Baik dan buruk anak kita tergantung bagaimana kita membuiding mereka. Bermanfaat atau tidaknya blog semua tergantung bagaimana kita mengisi hatinya. Sekian semoga bermanfaat. Jika kalian punya opini lain silakan utarakan dalam kolom komentar :)

Share this:

Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
Show Parser Box

Disqus CommentsLoadHide